Dapatkan tampilan memukau di momen istimewa dengan Meilan Tops.
terbuat dari printed polyester silk memberikan kilau lembut dan sentuhan halus yang nyaman sempurna untuk suasana penuh makna seperti perayaan Tahun Baru Imlek.
Meilan Tops memancarkan kesan anggun sekaligus modern. Potongan yang simpel namun berkelas membuatnya mudah dipadukan dengan berbagai gaya, baik dengan rok elegan maupun celana chic. Cocok dikenakan saat berkumpul bersama keluarga atau menghadiri acara formal, atasan ini memastikan Anda tampil percaya diri dan menawan.